Sahabat itu...
by Fauzan on Nov.22, 2009, under My spare time
Siapa yang ada disampingmu?
Masih ingat ga saat kamu ditinggalin pasangan kamu?
Siapa yang mengasihi kamu?
Waktu harus ngerjain tugas yang super sulit. Siapa yang dengan senyum ngebantuin kamu?
Siapa yang mau berbagi roti saat kamu lagi istirahat di sekolah?
Siapa yang menyodorkan minuman kalengnya saat break siang di kampus kamu?
Siapa yang ngorbanin waktu malamnya buat ngerampungin tugas individu kamu?
Siapa yang masih mau menemani kamu bahkan saat kamu ga bisa beri apapun ma orang lain?
Siapa yang dengan kasar ngasih tau kamu sementara yang lain tersenyum memuji2 kamu?
Kalo kamu ngedapetin banyak nama dari pertanyaan diatas.. Maka betapa beruntungnya hidup kamu
kalo kamu CUMAN ngedapetin 1 nama.. Berbahagialah.. Dan peliharalah hubungan kalian...
^.^
Waaa.. Lama ga nulis
by Fauzan on Nov.22, 2009, under My spare time
Ok.. Sebenernya ga banyak sh yg bisa ditulis.
Paling ga dibulan ini aku udh dibikin kesel ma ujian yang jadwalnya geser2 mulu kaya scroll di webpage koran online. Udah cape nyiapin bahan, eh taunya disuruh ulang.. Hedeh
oh iya. Tadi malam aku ke dokter praktek buat ngantar paman ku yg lagi demam..
Disana aku ketemu Dokter yang super cantik tapi bore gila
D: dokter
S: saya
D: nunggu nomer nya dipanggil ya?
S: OH.. Ga.. Cuman nunggu aja (nunjuk ke ruang praktek di deket meja apoteker)
D: oowh.. Nunggu *** ya? Pacarnya?(kayanya *** tuh nama apoteker disana)
S: emm.. Bukan..
D: kalo gitu nunggu si ****(nama apoteker cewe ke 2) ya?. Jalan2 kemana ntar?
S: ga. Ga kemana2 ko. Aku cuma nung..(langsung dipotong)
D: pasti nunggu *****(apoteker ke 3).. (muka yakin dapet undian 5M)
parahnya cewe yg d meja apoteker senyum2 ga ikhlas
S: bukaaaaaan.. (garuk2 kepala..) nunggu resep aja. Tadi lagi disiapin sama ***. Em salah. Kalo ga **** pasti diambilin sama *****
D: (nyelonong kabur)
dan aku pun berasumsi kalo 3 apoteker cewe disana lagi pada jomblo.. Yes..!!
Horee.. INDONESIA MENANG 6:0
Wretches and Kings
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Imajinasi, My spare time
nah.. waktu lagi buntu... ga tau kenapa jadi pengen mutar musik kenceng". Awalnya aku cuman denger albumnya Linkin park yang A Thousand Suns, but then stuck di track ke 10... Wretches and Kings... ko di awal lagu ada Speechnya ya? coba putar ulang nieh intro... Keren ih.... nyoba aja nanya ke Paman Google buat mastiin apaan sih isi speechnya... ga taunya speech dari aktivis Amrik, Mario Savio... Liat aja Bio nya disini
"There's a time when the operation of the machine becomes so odious—makes you so sick at heart—that you can't take part. You can't even passively take part. And you've got to put your bodies upon the gears and upon the wheels, upon the levers, upon all the apparatus, and you've got to make it stop. And you've got to indicate to the people who run it, to the people who own it that unless you're free, the machine will be prevented from working at all." Sproul Hall Steps, December 2, 1964
P.S.
Kalimat yang bold di atas tueh yang bikin aku ga gampang nyerah.. *khususnya kalo lagi ngerjain tugas Kampus* apaaaa coba? He..
Yuk raih penghasilan lewat program PTC.
by Faisal Luthfi on Nov.22, 2009, under
Setelah sekian lama kita membicarakan masalah
Apakah itu PTC?
Mungkin bagi para pnjelajah dunia maya istilah PTC tidak asing lagi. PTC merupakan singkatan dari Paid to Click. Program PTC adalah program yang dimana akan membayar kita setiap melakukan klik pda iklan yg telah d sediakan.
Sumber Pembayaran Klik iklan.
Mungkin ada yang bertanya " Gak masuk di akal, cma ngeklik kok di bayar? Apa untung nya buat yang punya iklan?", Pertanyaan yang sangat logis.
Jadi begini ceritanya...
Situs2 PTC pada dasarnya adalah situs periklanan. Situs dimana suatu perusahaan atauk situs bisnis lain nya memasang iklan. Jadi, biasanya para advertiser atau yang memasang iklan akan membayar pihak PTC untuk iklan mereka, entah perbulan atau perklik yang di hasilkan (karena setiap klik memiliki potensi produk para advertiser akan terjual). Selanjutnya, untuk menarik perhatian para konsumen melihat iklan maka pihak PTC membagi hasil yang mereka dpatkan dari advertiser kepada para clicker (sebutan bagi yang ikut PTC) yang mengklik ato melihat iklan client mereka. Logis bukan.
Cara kerja PTC
"wah, hanya bgtu sjakah?" Yup, cma begitu saja. Hanya saja bila kita ingin mendapatkn pnghasilan yang lebih ada sedikit usaha yang d butuhkan.
- Mencari referral atau mensponsori (mengajak orang bergabung atas rekomendasi kita) untuk melakukan hal yang sma sperti kita (klik iklan).
- Melakukan upgrade account. (Optional, tidak dilakukan jga gpp)
Referral merupakan orang yang bergabung atas rekomendasi ato melalui referral-link kita (referral-link akan di berikan apa bila kita bergabung).
Contoh referral-link :
https://www.idr-clickit.com/register.php/fluthfi.html
Anda bisa menabur atau menghambur2kan link tersebut pada blog anda, forum, facebok, atau apapun situs sosialisasi yang ada untuk mempermudah mendpatkan referral.
Jadi setiap orang yang mendaftar melalui link tersebut akan secara otomatis menjadia referral kita. Kita berhak mendapatkan komisi atas setiap klik yang dilakukan oleh referral kita.
Upgrade account
Upgrade account bisa anda lakukan untuk menambah penghasilan anda dengan membayar biaya keanggotaan. Apabila upgrade dilakukan maka jumlah iklan yang bisa kita klik akan di perbanyak (otmatis memperbnyak pendapatan yang kita peroleh), bayaran setiap klik nya akan ditingkatkan begitu juga klik yang dihasilkan oleh referral (biasa 2x lipat dari account standard).
Penghitungan Penghasilan PTC
Misal, pada suatu situs PTC membayar :
Klik pribadi : Rp. 50/klik iklan
Klik referral : Rp. 50/klik iklan
(tergantung situs PTC)
Setiap harinya ada 6 iklan yang di sediakan (tergantung situs PTC, ada yang lebih ada jg yg mungkin kurang).
Anda memiliki 10 org referal.
Klik pribadi Rp.50x6 = Rp. 300/hari
Klik referral Rp.50x6x10 = Rp. 3000/hari
Total keseluruhan penghasilan anda 3300/hari
3300x7 = Rp. 23.000 perminggu
3300x30 = Rp. 99.000 perbulan
Penghasilan anda tidak mutlak segitu, bisa lebih bisa kurang tergantung usahua anda. Yah, ini memang bukan program cpat kaya, penghasilan anda hampir ditentukan sepenuhnya oleh berapa referral yang bisa anda kmpulkan dan saya fikir ini tidak terlalu sulit dengan adanya fasilitas forum, facebok dsb dsb.... Untuk sampingan saja, untung2 bisa menghidupi kehidupan sehari2.^_^
Anda tertarik?
PTC ada yang lokal maupun luar negeri. Untuk luar negeri biasa melakukan pembayaran melalui PayPal, AlertPay dan sebagainya.
Sebagai tahap awal, ini situs PTC lokal yang pembayaran nya bisa langsung melalui rekening bank anda dan situs PTC ini teruji dan terbukti membayar (bukan scam)
klik nama situs untuk bergabung.
klikajadeh.com
idr-clickit.com
Untuk situs2 laennya silakan kunjungi uanggratis-4u.blogspot.com
My first Java Apps
by Fauzan on Nov.22, 2009, under
Ngehack hape Symbian 3rd pake Hello0X 2
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all, Tech in my hand
buat kalian pengguna hape Symbian 3rd ato 5rd yang lagi penasaran kenapa sih sering nemu ERROR kalo ngeinstal aplikasi, sekarang ga perlu manyun lagi. coz ada alternatif lain (selain ngelempar hape ke dinding saking frustasinya... ^_^ )
1. download aplikasinya dulu
download yang siap pakai disini (yang ini udah siap install.... bisa dibilang sih versi premium yang udah saya sign certificatenya)... yang masih unsigned bisa juga ko di download di sini
2. extract dulu file .zip yang baru di download tadi. trus copy ke memory hape ato kirim lewat bluetooth.
3. cari file sisx tadi pake file manager di hape kamu
4. pilih instal. (kalo proses instalasi gagal, coba instal lagi. bisa ko..)
5. setelah terinstal. bakal ada aplikasi baru di daftar aplikasi hape kamu (icon mungkin berbeda tergantung jenis handphone)
6. buka aplikasi Hello0X, biarkan aplikasi ini ngebikin "celah" di hape kamu.
8. dalam ROMpatcher plus ini, ada 2 opsi.
installserver.......
Buat bikin celah waktu instalasi aplikasi, jadi hampir semua aplikasi Symbian bakal BISA di pasang di hape kamu
open4all............
buat ngebuka filesystem hape, baik yang kehidden ato pun system terdalam hape symbian kamu (semua jeroan hape bisa diutak atik kalo fitur ini di aktifkan).
9. ngeaktifin fitur didalam ROMpatcher cukup dengan membubuhkan tanda centang hijau di fitur yang disediakan
Dear God
by Fauzan on Nov.22, 2009, under My spare time
Dear God
"why can't you be patient? I'll answer everything with process so you can learn so many things"
WE ARE THE FALLEN
by Fauzan on Nov.22, 2009, under My musics
Genres | Gothic metal | |
---|---|---|
Years active | 2009–present (2009) | |
Labels | Universal Republic | |
Associated acts | Evanescence | |
Website | www.WeAreTheFallen.com |
Band rock ini yang pernah menuai kritik atas kemiripan kualitas suara dengan Evanescence. Dalam sebuah wawancara di Los Angeles Times, salah satu pendiri Evanescence, Ben Moody, mengatakan bahwa We Are the Fallen berbeda dari Evanescence
"semuanya sama" namun band ini memiliki "energi lebih dari yang bisa dikerahkannya Evanescence ." Ia juga menyatakan, "Kami tidak bisa menjadi diri kami sendiri. Jika ada kesamaan dalam beberapa suara, itu karena genre yang diciptakan oleh kami sendiri (Anggota Evanescence) "
Album debut band ini, Tear The World down, dirilis pada 10 Mei 2010 di Inggris.
Sssssssst... Khusus buat kalian pengunjung blog ini, yang pengen nieh album(format MP3 dengan ukuran file 94.MB) bisa download disini
KEYLOGGER - Final
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all
Ok.. ini dia. Trik buat ngakalin Keylogger.
(semua ini berdasarkan Riset selama 7 hari dimuka kompi yang sengaja dipasangi Keylogger. keylogger yang dipake ada 2 macam. yaitu Perfect Keylogger dan REFOG Free Keylogger .... Serasa dipelototin orang terus-menerus waktu mau mencet keyboard T.T)
1. KENALI KEYLOGGER ITU SENDIRI
Mungkin Pepatah "tak kenal maka tak sayang" udah jadul buat kalian. tapi yang jelas cara ini ampuh.. Kuncinya: Prinsip utama keylogger menurut aku adalah
REKAM SEMUA YANG DI INPUT OLEH PENGGUNA KOMPUTER SECARA SISTEMATIS
2. BE A CLEAN USER
Apaan tuh? masa mau login harus mandi dulu? ha..ha.. becanda. maksudnya jangan asal-asalan ninggalin jejak kalo make Internet. Kenapa? because riset membuktikan kalo Rekaman(log) yang dibikin Keylogger kurang bagus, 'penjahat' biasanya ngobrak-abrik History ato cookie di browser yang tersedia buat nyari clue mecahin password yang mereka cari. lebih baik bersih'in deh 'jejak-jejak' browsing kamu. caranya buat yang make Mozilla Firefox
ato yang biasa make Opera, musti periksa ini
ini dia jurus pamungkasnya. 7 hari kucek-kucek keyboard ternyata solusinya simpel. Yup.. SISTEMATIS.. beraturan... lawan kata beraturan? ACAK... 100 buat kamu. jadi yang sebaiknya kamu lakuin adalah ngebikin SISTEMATIKA dalam perekaman Keylogger itu menjadi tidak beraturan/acak.
bingung?
begini. kita bikin 2 klasifikasi.
a. Username
b. Password
kalo biasanya kita login ke sebuah situs secara SISTEMATIS (Ngisi Username dulu baru ngisi Password), Sekarang kita random penginputannya.
contoh:
Username = fauzanr
Password = 1234abcd
pada bagian username.
->isi 1 digit awal aja [ f ]
pada bagian Password
->isi 2 digit awal aja [ 12 ]
pindah kebagian Username
->isi 1 digit selanjutnya [ a ]
pindah kebagian Password
->isi 1 digit selanjutnya [ 3 ]
pindah lagi ke kolom Username
->isi 3 digit selanjutnya [ uza ]
pindah lagi ke kolom Password
->isi 1 digit .......... [ 4 ]
lanjutkan hingga kolom Username dan Password terisi.... yah.. kaya lompat-lompat gitu Ngeinput datanya.
ingat... semakin RANDOM pengisian password, semakin bagus. karena data yang terekam akan semakin RANDOM pula.
tapi apakah ketikan di keyboard tadi terekam?
Pasti terekam... tapi lihat log pada Keylogger
See....rekamannya udah ga SISTEMATIS lagi... semuanya acak boz.... sekarang kalo Semua Jejak dan clue buat username atau password (ingat no.2 diatas) udah dihapus dan log yang terekam Keylogger isinya ACAK semua, kayanya Keylogger udah Kalah telak...
Masih bisa menebak Password berdasarkan log seperti gambar diatas?
Hmmmmmmmm.... u've got the point...
KEYLOGGER - The Myth
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all, My spare time
1. Memakai On Screen Keyboard mampu mencegah keylogger merekam kegiatan kita.
2. Login menggunakan Teks dari Removable Disc sebagai input dari luar.
Memakai On Screen Keyboard mampu mencegah keylogger merekam kegiatan kita
Untuk login yang lebih aman, biasanya Pengguna Internet (User) lebih memilih menggunakan On Screen Keyboard karena pemakaian fitur ini seutuhnya meminimalisir pemakaian keyboard sebagai perangkat input. dengan harapan, semakin sedikit kita menyentuh keyboard, semakin sedikit data yang terekam oleh Keylogger. Cara ini bahkan disarankan oleh Wikipedia. Klik disini
Pertanyaannya. Apakah cara ini benar-benar efektif? mari kita coba.
Pertama silakan buka Start - Run. ketik osk.exe. maka akan muncul satu keyboard virtual. fitur ini akan kita gunakan untuk login ke sebuah situs jejaring sosial.
Setelah login ke situs yang telah ditentukan, kita lihat apa yang berhasil "direkam" oleh Keylogger
Jadi kesimpulanya, Mitos 1 TERPATAHKAN
Sederhananya, cara ini lebih menekankan penggunaan copy-paste dari file text yang telah disiapkan sebelumnya di Penyimpanan external (Flashdisc atau Memory Card).
Pertama, kita bikin terlebih dahulu sebuah text yang isinya kumpulan username dan password yang kemungkinan akan digunakan untuk login ke sebuah situs (Pastinya proses pembuatan file ini di tempat yang sudah PASTI aman dari Keylogger).
dengan cara ini, diharapkan kita tidak perlu menekan keyboard sama sekali dalam proses input. cukup dengan membuka file yang berisi kumpulan password lalu menggunakan teknik Blok-Copy-Paste untuk bagian pengisian Username dan Password.
Selanjutnya, Apakah cara ini benar-benar aman?
kita coba siapkan sebuah file yang berisi tulisan
fauzanr@yahoo.com
1234abcd
fauzan@yahoo.com sebagai Username dan 1234abcd sebagai Password.
lalu kita buka sebuah situs jejaring sosial. Pada Bagian input Username kita blok fauzanr@yahoo.com dengan mouse dan pilih copy. Dibagian input username situs, kita klik kanan dan pilih paste. maka bagian username pun terisi tanpa menekan keyboard sedikit pun. lanjutkan cara yang sama untuk pengisian Password. pilih login.
eitzzz.... tunggu dulu.
apa kabar Keylogger? bagaimana hasil kerjanya terhadap trik ini?
ayo kita lihat...
dan kesimpulannya, Mitos 2 pun TERPATAHKAN
Trus bagaimana cara login yang bener-bener AMAN?
ada ko!.....
Penasaran..?
To be Continue......(lagi)
KEYLOGGER - The Beginning
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all, My spare time
Pernah kecolongan waktu ngisi Username and Password di Facebook? ato ngerasa ada yang ngutak-atik situs ato Email akun kamu?
Pasti ada yang mikir "di Hack orang tuh!!"
weitz..!! sabar dulu. beda lho antara di hack dengan "ceroboh". siapa tau ada keylogger ditempat kamu login tadi.
Hmmmmmmm...... Keylogger?
apaan tuh?
Keylogger merupakan sebuah perangkat baik perangkat keras atau perangkat lunak yang digunakan untuk memantau penekanan tombol keyboard. Sebuah keylogger biasanya akan menyimpan hasil pemantauan penekanan tombol keyboard tersebut ke dalam sebuah berkas log/catatan/rekaman. Beberapa keylogger tertentu bahkan dapat mengirimkan hasil rekamannya ke e-mail tertentu secara periodik.
Keylogger dapat digunakan untuk kepentingan yang baik atau bahkan bisa digunakan untuk kepentingan yang jahat. Kepentingan yang baik antara lain untuk memantau produktivitas karyawan, untuk penegakan hukum dan pencarian bukti kejahatan. Kepentingan yang buruk antara lain pencurian data dan password (Wikipedia.org)
aplikasi ini terbilang lengkap menurut Publishernya. disana diterangkan bahwa Keylogger ini mampu melacak semua teks yang diketik atau disisipkan, kamu dapat mengatur aplikasi ini untuk memantau aplikasi tertentu hingga segala sesuatu yang dilakukan dalam sistem. Log akan muncul sebagai daftar yang diurutkan berdasarkan waktu. Untuk setiap entri, kamu dapat melihat rincian lebih lanjut nama aplikasi dan judul jendela yang pernah aktif. Log bahkan memberitahu Anda dengan jelas aktivitas setiap pengguna dalam sistem. Parahnya aplikasi ini bisa didapat secara FREE....
adalah aplikasi generasi baru yang sepenuhnya tidak terdeteksi. mekanisme internal aplikasi ini mampu membuat dirinya "tersembunyi" dari pengguna tetapi mampu ditampilkan dengan tampilan antarmuka yang mumpuni. Perfect Keylogger telah diterjemahkan ke dalam 20 bahasa dan semakin populer di seluruh dunia! aplikasi ini memungkinkan Anda merekam semua tombol yang ditekan, waktu tepatnya mereka dibuat dan aplikasi apa saja yang telah dimasuki. aplikasi ini bahkan bekerja dalam modus yang benar-benar "stealth". modus Stealth berarti tidak akan ada tombol atau ikon hadir di Taskbar, dan tidak ada proses dari aplikasi ini yang terlihat dalam daftar Task Manager.
Username dan Password yang digunakan pada pengujian REFOG Free Keylogger adalah :
fauzanr@yahoo.com dan 1234abcd.
Username dan Password yang digunakan pada pengujian Perfect Keylogger adalah :
fauzanr@yahoo.com dan abcd1234.
Ternyata apa yang dinyatakan oleh kedua publisher Keylogger ini emang ga main-main. Semuanya terekam dengan jelas dan akurat.
Tapi satu hal yang musti di ingat!
Mana bisa Buaya di Kadal'in.semuanya ada solusinya ko....
Penasaran?
To be Continue.......
(^.^) V
- Artikel Terkait
KEYLOGGER - The Mith
Opera Mini 5, Dimana Password ku Kau simpan?
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all
SELAMAT...Anda adalah orang ke-10 yang tau letak penyimpanan Password Opera Mini 5.
FACEBOOKan Gratis dengan modem GSM
by Fauzan on Nov.22, 2009, under Hack em all
Tertarik?
Tapi ada syaratnya.
1. Punya modem GSM
2. Punya kartu Telkomsel yang udah aktif GPRSnya
Ok. Selanjutnya ikuti aja langkah-langkah dibawah ini.
1. Pasang modem dan pastikan modem kebaca sama kompi kamu
2. Masuk ke pengaturan. Karena aku pake modem Hua***, pengaturannya ada di Tools-Options
3. Bikin Profil Baru. Pilih New.
Untuk Profile name, bisa di isi terserah kamu. Kita ambil contoh “Telkomsel Unlimited”
4. Pada bagian APN, pilih Static
Isikan data berikut
APN : ****
Username : ****
Password : ****
(sorry, I'm good in planning. Data diatas sengaja ga ku tulis blak-blakan. Tujuannya biar pengguna Tsel yang lain ga rebutan make nieh trik. Kalo sampai kejadian, Bisa-bisa server APN yang kita tuju bakal Overload. permintaan APN, Username dan Password bisa lewat fznrizky9@gmail.com. semuanya Gratis. jangan lupa cantumkan nama kamu)
6. Pilih connect pada tampilan muka Modem
7. Ok. Biasanya timbul tulisan error 619. Pilih aja Redial ato pilih connect sekali lagi.
8. Sekarang kamu udah terhubung dengan internet
9. Silakan buka www.facebook.com
Category
- Hack em all (12)
- Imajinasi (5)
- Kotak saran (1)
- My musics (4)
- My spare time (24)
- Tech in my hand (4)